Penjelasan dengan langkah-langkah:
[tex] \: [/tex]
Skala
25 m ÷ 10 cm
= 2.500 ÷ 10
= 1/250
Axlya :)
untuk menghitung skala pada denah adalah perbandingan antara:
Skala = (jarak pada denah) / (jarak sebenarnya)
Pada soal
ukuran pada denah:
P denah = 10 cm
L denah = 8 cm
ukuran sebenarnya adalah:
P = 25 m
L = 20 m
agar dapat dibandingkan, maka perlu disamakan satuannya
( 1 m = 100 cm)
maka:
P = 25 x 100 = 2500 cm
L = 20 x 100 = 2000 cm
Maka hasil perhitungan skalanya:
Perbandingan panjang
Skala = (jarak pada denah) / (jarak sebenarnya)
Skala = (10) / (2500)
Skala = (10:10) / (2500:10)
Skala = (1) / (250)
Skala = 1 : 250
Perbandingan lebar
Skala = (jarak pada denah) / (jarak sebenarnya)
Skala = (8) / (2000)
Skala = (8:8) / (2000:8)
Skala = (1) / (250)
Skala = 1 : 250
Jadi, Skala yang digunakan pada denah kantor tersebut adalah .... 1:250 (D.)
[answer.2.content]